Institut AIMSekolah Adab Untuk Guru

Motivasi Murid SAGU Batch 06

Sekolah Adab Untuk Guru

Pusat Adab Nasional (AdabInsanMulia.Org) kembali menyelenggarakan Batch ke-VI Sekolah Adab Untuk Guru (SAGU) Tingkat Dasar. Program ini diselenggarakan dengan tujuan agar seluruh penyelenggara pendidikan memiliki motivasi yang sama sekaligus cara kerja yang terukur dalam mewujudkan kemanusiaan yang adil dan beradab untuk Indonesia Beradab. Diselenggarakan khusus secara daring, hari Sabtu dan Ahad, 10 Agustus-22 September 2024.

Sebagaimana dimaklumi bahwa niat yang benar akan memudahkan setiap murid dalam mengikuti segala jenis pengadaban. Berikut ini motivasi murid dalam mengikuti program ini:

No. Motivasi Murid
1
Menambah ilmu dan wawasan tgtg aadab islami dalam pendifikan.ingin praktek menjadi guru yg baik dengan program program sklh adab
2 Mempelajari Implementasi Pendidikan Adab dalam Pendidikan
3
Memiliki cita-cita untuk menerapkan adab di sekolah yang saya pimpin. Khusus untuk perbaikan pribadi.
4 Ingin belajar dan ingin menerapkan adab disekolah
5 Memiliki kompetensi dalam Adab .
dekadensi Adab siswa disekolah wa
6 Untuk memotivasi pegawai agar bisa menerapkan adab dilingkungan sekolah
7
Untuk mengilmui perihal Adab agar dapat menginternalisasi dalam diri dan mengajarkannya kepada anak, baik anak kandung maupun anak didik.
8
Ingin Memberikan pengabdian terbaik melalui dakwah pendidikan dengan terus meningkatkan kualitas dan Pengelolaan Lembaga Sekolah yang di rintis
9 Menjadi guru yang memiliki adab mulia dan dapat mendidik anak-anak memiliki adab mulia
10
Saya ingin belajar tentang cara menerapkan adab yang benar sehingga saya bisa mengajarkan dan membiasakan adab yang baik kepada anak.
11 Menambah ilmu terkait program pengadaban agar dapat mengimplementaiskannya di sekolah
12 Meningkatkan pemahaman terhadap Adab
13
Mecari RidhoNYA , ikhiyar memantaskan diri. Agar bisa menjadi guru yg bisa menjadi teladan(inspirasi) utamanya dalam sisi Adab teruntuk murid” kami
14 Ingin menjadi guru ideal
15 Memahami konsep dan implementasi
16 Untuk menerapkan adab di tempat pendidikan
17
Untuk membekali diri membersamai pendidikan adab kepada peserta didik . Guru harus berada lebih dulu sebelum muridnya
18 Agar mempunyai ilmu pengetahuan tentang sekolah adab
19 Ingin mempunyai ilmu pengetahuan tentang sekolah adab
20 Ingin belajar tentang adab
21 Untuk menambah ilmu & pengalaman
22 Niat belajar untuk terus berbenah menjadi orang yang lebih baik, berilmu dan bermanfaat
23 menambah ilmu adab bealajar
24 MENAMBAH ILMU TENTANG ADAB
25
Membekali diri dengan adab sebelum mengajar kan kepada peserta didiknya. Intinya ingin menjadi guru / pendidik yang beradab
26 Ikut berkontribusi membangun Peradaban
27
Belajar menjadi guru yang beradab untuk memberikan contoh agar siswa menjadi generasi yang beradab
28
Belajar menjadi guru yang baik, dengan memahami adab sebagai guru serta bisa mengajarkan adab belajar kepada murid2.. kemudian motivasi jangka panjangnya ingin membangun sekolah berbasis adab inshaallah biizinillah.
29
Menambah ilmu adab belajar, karena Adab merupakan salah satu kunci mendapatkan ilmu yang berkah dan bermanfaat.
30 Ingin memperdalam ilmu dan dapat mengajarkan nya kepada anak didik
31 Untuk diri sendiri, keluarga dan bis amengimplementasikannya kepada anak didik
32 agar dapat mengembangkan di tempat saya mengajar
33 mencari sumber ilmu sebagai bekal mempraktikkan pembelajaran pengadaban dan karakter
34 Untuk menerapkan adab disekolah
35 Mampu memahami implementasi pendidikan adab di sekolah
36
Bismillah. Untuk cita-cita yang mulia yaitu mencetak generasi peradaban yang berakhlak mulia, berprestasi, dan tangguh
37 Agar mendapatkan ilmu dasar tentang sekolah adab untuk diterapkan di lembaga kami
38 Meningkatkankan kualitas diri, memantaskan diri, mengevaluasi diri
39 Untuk mewujudkan generasi beradab ditengah kondisi pendidika yg memperihatinkan
40 ingin belajar
41 Ingin memahami dan mengaplikasikan konsep Adab Syed Muhammad Naquib al-Attas

.

Semoga seluruh murid dapat mengikuti program ini dengan sebaik-baiknya, sehingga dapat mengembangkan pendidikan berbasis adab secara ilmiah dan komprehensif.


Institut Adab Insan Mulia

▫️ Web: AdabInsanMulia.org
▫️ Telegram: t.me/sekolahadab
▫️ FB: facebook.com/adabinsanmulia
▫️ IG: instagram.com/adabinsanmulia
▫️ Twitter: twitter.com/adabinsanmulia
▫️ YouTube: www.youtube.com/AdabTVOnline
▫️ WA: https://chat.whatsapp.com/LELTACMjFab7bZm5igQoCB

Admin: wa.me/6287726541098

Related Articles

Leave a Reply

Back to top button
× How can I help you?